
Kunjungan Danramil dalam nuansa Idul Fitri 1440 H dan sekaligus melaksanakan komsos terkait situasi dan kondisi desa selama lebaran ini.
Danramil mengatakan bahwa nuansa lebaran Idul Fitri merupakan hari raya kemenangan setelah menjalani puasa satu bulan penuh di bulan ramadhan.
Dihari kemenangan itulah, kita sebagai umat muslim, harus saling bermaaf-maafan sekaligus menjalin silaturahmi antar sesama. (Koramil 09/Somagede)